Thomas Americo Adakan Penyegaran dengan Merolling 57 Kepala Sekolah se-Lampung

Foto. Istimewa

Bongkar Post

Bacaan Lainnya

Bandarlampung,

Baru seminggu menjabat, Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Lampung Thomas Americo membuat gebrakan baru. Hal itu dilakukannya tak lam setelah ia mengeluarkan Surat Edaran tentang ijazah bagi seluruh SMAN dan SMKN se Lampung.

Dia merolling 57 kepala Sekolah Menengah Atas Negeri (SMAN) dan Sekolah Menengah Kejuruan Negeri (SMKN) di Provinsi Lampung.

Pelantikan 57 kepala sekolah tersebut dilakukan Jum’at (14/02/2025) di aula Kantor Disdikbud Lampung.

Thomas Americo mengatakan, pelantikan ini hanya penyegaran dan rotasi biasa saja di lingkungan Disdikbud Lampung untuk meningkatkan motivasi jajaran.

“Dari mapping survey terkait kompetensi kepala sekolahnya. Akhirnya kita lakukan rotasi sesuai kompetensinya. Alhamdulillah dilantik,” ujar Thomas Americo usai melantik 57 kepala sekolah, Jum’at kemarin kepada awak media.

Disinggung terkait jabatan kepala sekolah yang kosong, Thomas Amirico menyebut ada beberapa. Saat ini pihaknya tengah mempersiapkan seleksi terbuka.

“Ada beberapa yang kosong, kita akan coba lakukan seleksi terbuka. Seperti apa mekanismenya,” tuturnya.

Menurutnya sehingga yang menjadi kepala sekolah benar-benar memiliki integritas yang baik dan memiliki kompetensi yang baik.

 

Berikut 57 Kepala SMAN dan SMKN di Lampung yang dirolling :

1. HENDRA PUTRA Kepala SMAN 2 Bandar Lampung menjadi Kepala SMAN 14 Bandar Lampung,

2. SEVENSARI Kepala SMAN 14 Bandar Lampung menjadi Kepala SMAN 2 Bandar Lampung,

3. HAYATI NUPUS Kepala SMAN 5 Bandar Lampung menjadi Kepala SMAN 9 Bandar Lampung,

4. LINDA KRISNAWATI Kepala SMAN 9 Bandar Lampung menjadi Kepala SMAN 5 Bandar Lampung,

5. NGIMRON ROSADI Kepala SMAN 1 Bandar Lampung menjadi Kepala SMAN 10 Bandar Lampung,

6. SUHARTO Kepala SMAN 10 Bandar Lampung menjadi Kepala SMAN 1 Bandar Lampung,

7. HARYONO Kepala SMAN N 1 Terbanggi Besar menjadi Kepala SMAN 1 Seputih Raman,

8. NYOMAN SUARMO Kepala SMAN 1 Seputih Raman menjadi Kepala SMAN 1 Terbanggi Besar,

9. HERMONO Kepala SMAN 2 Tumijajar menjadi Kepala SMAN 1 Tulang Bawang Tengah,

10. RUDI CAHYONO Kepala SMAN 1 Tulang Bawang Tengah menjadi Kepala SMAN 2 Tumijajar,

11. NURKHOLID Kepala SMAN 2 Tulang Bawang Udik menjadi Kepala SMAN 2 Tulang Bawang Tengah,

12. I PUTU EKA AMERTA Kepala SMAN 2 Tulang Bawang Tengah menjadi Kepala SMAN 1 Pagar Dewa,

13. NURDIN Kepala SMAN 1 Pagar Dewa menjadi Kepala SMAN 2 Tulang Bawang Udik,

14.SUDIRMAN Kepala SMAN 1 Gunung Alip menjadi Kepala SMAN 1 Talang Padang,

15. SASMADI Kepala SMAN 1 Pulau Panggung menjadi Kepala SMAN 1 Alip,

16. WIDODO Kepala SMAN 1 Ulu Belu menjadi Kepala SMAN 1 Pulau Panggung,

17. RUDI APRIANTO Kepala SMAN 1 Kelumbayan Barat menjadi Kepala SMAN 1 Semaka,

18. SUMARNO Kepala SMAN 1 Semaka menjadi Kepala SMAN 1 Pardasuka,

19. KUSAIRI Kepala SMAN 1 Pardasuka menjadi Kepala SMAN 2 Gedong Tataan,

20. SUKMA Kepala SMAN 2 Gedong Tataan menjadi Kepala SMAN 1 Kedondong,

21. BAYU FITRIANTO AGUSTA Kepala SMAN 1 Kedondong menjadi Kepala SMAN 1 Adiluwih

22. PUTRAWAN JAYA NINGRAT Kepala SMAN 1 Pesisir Tengah menjadi Kepala SMAN 1 Pesisir Selatan,

23. RODI SATRIA Kepala SMAN 1 Pesisir Selatan menjadi Kepala SMAN 1 Pesisir Tengah,

24. SAZILI Kepala SMAN 1 Bengkunat menjadi Kepala SMAN 1 Lemong,

25. NURSURAIYA Kepala SMAN 1 Lemong menjadi Kepala SMAN 1 Pesisir Utara,

26. HENDRA EFENDI Kepala SMAN 1 Ngambur menjadi Kepala SMAN 1 Bengkunat Belimbing,

27. WASPODO ARI WIBOWO Kepala SMAN 1 Bengkunat Belimbing menjadi Kepala SMAN 1 Ngambur,

28. AGUS ROHMAN Kepala SMAN 1 Batu Ketulis menjadi Kepala SMAN 1 Air Hitam,

29. TAUFIQ Kepala SMAN 1 Jabung menjadi Kepala SMAN 1 Melinting,

30. YUNANTO PUTRO Kepala SMAN 1 Melinting menjadi Kepala SMAN 1 Purbolinggo,

31. HARTOYO Kepala SMAN 1 Purbolinggo menjadi Kepala SMAN 1 Raman Utara,

32. TUTUT ZATMIKO Kepala SMAN 1 Raman Utara menjadi Kepala SMAN 1 Kibang,

33. MEI LINAWATI Kepala SMAN 1 Margatiga menjadi Kepala SMAN 1 Tanjung Sari,

34. GUSTI HENI ENDRAWATI Kepala SMAN 1 Tanjung Sari menjadi Kepala SMAN 1 Jati Agung,

35. RINALDO Kepala SMAN 1 Abung Timur menjadi Kepala SMAN 2 Abung Semuli,

36. BUDI CAHYONO Kepala SMAN 2 Abung Semuli menjadi Kepala SMAN 1 Abung Timur,

37. EMAWATI Kepala SMAN 1 Sungkai Barat menjadi Kepala SMAN 1 Sungkai Jaya,

38. UBAIDILLAH Kepala SMAN 1 Gedung Meneng menjadi Kepala SMAN 3 Menggala,

39. DWI ASTUTI Kepala SMAN 1 Way Sulan menjadi Kepala SMAN 4 Bandar Lampung,

40. ARMINA Kepala SMKN 2 Metro menjadi Kepala SMKN 1 Bandar Lampung,

41. HARJIMAT Kepala SMKN 1 Seputih Agung menjadi Kepala SMKN 2 Metro,

42. TEGUH SETIAWAN Kepala SMKN 1 Gunung Agung menjadi Kepala SMKN 1 Seputih Agung,

43. ROHMANUDIN Kepala SMKN 1 Banjar Agung menjadi Kepala SMKN 1 Gunung Agung,

44. WAYAN PANDE ADI GUNAWAN Kepala SMKN 1 Natar Menjadi Kepala SMKN 1 Banjar Agung,

45. SUKORNO Kepala SMKN 1 Way Serdang menjadi Kepala SMKN 1 Natar,

46. ISMARGONO Kepala SMKN 6 Bandar Lampung menjadi Kepala SMKN 2 Bandar Lampung,

47. HADI SUWARNO Kepala SMKN 1 Padang Cermin menjadi Kepala SMKN 6 Bandar Lampung,

48. HARYANTO Kepala SMKN 1 Simpang Pematang menjadi Kepala SMKN 1 Padang Cermin,

49. SURYADI Kepala SMKN 1 Tanjung Raya menjadi Kepala SMKN 1 Simpang Pematang,

50. WASKITO WAHYU WIDODO Kepala SMKN 1 Rawajitu Utara menjadi Kepala SMKN 1 Tanjung Raya,

51. KEMIS Kepala SMKN 1 Gading Rejo menjadi Kepala SMKN 7 Bandar Lampung,

52. SURATIMAN Kepala SMKN 1 Merbau Mataram menjadi Kepala SMKN 1 Gading Rejo,

53. EKA RATNA KRUSTIYANTI Kepala SMKN 1 Bunga Mayang menjadi Kepala SMKN 3 Kotabumi,

54. IKE MARIA SARI Kepala SMKN 1 Gunung Labuhan menjadi Kepala SMKN 1 Way Tenong,

55. JUNAINA Kepala SMK Pertanian Pembangunan Negeri Lampung menjadi Kepala SMKN 1 Tegineneng,

56. MARGI PRASOJO Kepala SMKN 1 Pagelaran Utara menjadi Kepala SMK Pertanian Pembangunan Negeri Lampung,

57. SUSANTO Kepala SMKN 1 Dente Teladas menjadi Kepala SMKN 1 Pekalongan.

(Red)

 

Pos terkait